Bank Mandiri Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia 2024 Mentok di Level 5,06 Persen
Bank Mandiri memperkirakan pertumbuhan ekonomi Indonesia di atas 5 persen pada 2024. Pertumbuhan ekonomi tahun ini, diyakini tetap positif mengacu pada Mandiri Spending Index. Direktur Treasury & International Banking Bank Mandiri Eka Fitria mengatakan, Mandiri Spending Index mencatat belanja masyarakat…